Negara Tanpa Arah: Refleksi Menyambut 2026 di Tengah Kekacauan Agraria Kehutanan

Gesturkata.com | Opini – Menutup tahun 2025, Indonesia berdiri di hadapan satu pertanyaan mendasar untuk siapa sebenarnya negara mengelola tanah dan kawasan? Bagi jutaan warga desa yang hidup di sekitar dan di dalam wilayah berhutan, pertanyaan ini bukan diskursus akademik, melainkan pengalaman sehari-hari. Tanah yang diwariskan dari generasi ke generasi bisa sewaktu-waktu berubah status, bukan […]

GORR: Ketika Jalan Lingkar Menjadi Lingkar Diam Putusan, Keberanian Negara, dan Ketakutan pada Kebenaran

Gesturkata.com | Kabar – Ada perkara yang selesai di ruang sidang, tetapi belum selesai di kesadaran publik. Kasus pembebasan lahan Gorontalo Outer Ring Road (GORR) adalah salah satunya. Palu hakim memang sudah diketuk. Vonis memang sudah dijatuhkan. Namun yang bergema setelahnya bukan rasa tuntas, melainkan sunyi yang mencurigakan. Negara, melalui pengadilan, telah mengatakan: telah terjadi […]

Ijazah Bermasalah, Jabatan Aman: Potret Busuk Etika Politik Lokal

Gesturkata.com | Gorontalo – Isu dugaan ijazah bermasalah yang menyeret Wakil Bupati Gorontalo Utara, yang kini telah memasuki tahap penyelidikan (lidik) di Polda Gorontalo, serta persoalan serupa yang mencuat pada Wakil Gubernur Kepulauan Bangka Belitung, bukanlah sekadar polemik administratif atau pertarungan wacana politik musiman. Ia adalah cermin retak demokrasi lokal, yang memantulkan satu persoalan mendasar: […]

IMM Kota Batam Desak Ketegasan Kapolresta Barelang Tuntaskan Kasus Impor Ilegal: Jangan Abaikan Instruksi Presiden

Gesturkata.com | BATAM – Kasus pengamanan dua kontainer barang impor ilegal di kawasan Sagulung kembali menjadi sorotan publik. Pimpinan Cabang Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (PC IMM) Kota Batam secara tegas meminta aparat penegak hukum tidak setengah hati dalam menuntaskan perkara yang dinilai merugikan negara dan merusak sendi-sendi ekonomi nasional. Ketua Umum PC IMM Kota Batam, Zulkarnain, […]

Dugaan Intervensi Kekuasaan: Kasus Kekerasan Kampus dan Penginjakan Bendera HMI UIN Jambi, Proses Hukum Polda Jambi Dinilai Lamban

Gesturkata.com | ​Jambi – Proses penanganan kasus kekerasan di kampus dan insiden penginjakan bendera simbol organisasi Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) yang terjadi di lingkungan UIN Sulthan Thaha Saifuddin (STS) Jambi pada 27 Agustus 2025, hingga akhir tahun 2025 masih berjalan di tempat. Lambannya penanganan oleh aparat kepolisian, dalam hal ini Polda Jambi, menimbulkan sorotan tajam […]

Perempuan Berdaya, Perempuan Dibela: Membuka Ruang Aman untuk Suara yang Lama Dibungkam

Gesturkata.com | Tanjab Barat – Isu kekerasan, pelecehan seksual, seksisme, dan diskriminasi terhadap perempuan masih menjadi realitas pahit yang terus berulang di berbagai ruang kehidupan. Tidak hanya terjadi di ruang publik, kekerasan juga kerap bersembunyi di balik pintu rumah, ruang pendidikan, dan relasi yang seharusnya aman. Berangkat dari kegelisahan tersebut, PASANG Social Creative Movement menggelar […]

IKA Grafika SMK 4 Gowa: Dari Nostalgia Alumni Menuju Kekuatan Sosial

Gesturkata.com | OPINI – Pengukuhan pengurus dan Rapat Kerja Ikatan Alumni (IKA) Grafika SMK 4 Gowa bukan sekadar agenda seremonial organisasi. Lebih dari itu, kegiatan ini mencerminkan kesadaran kolektif alumni bahwa jejaring yang lahir dari bangku sekolah memiliki potensi besar untuk bertransformasi menjadi kekuatan sosial yang berdaya guna. Tema “Dulu Kita Berteman, Sekarang Kita Berkeluarga” […]

Pastikan Natal dan Tahun Baru Aman, Gubernur Al Haris Bersama Forkopimda Tinjau Gereja dan Pos Pengamanan

Gesturkata.com | Jambi – Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris, S.Sos, MH bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Provinsi Jambi, melakukan peninjauan di Gereja dan Pos Pengamanan dan Pos Pelayanan Operasi Lalin-2025 serta pemantauan Sitkamtibmas di wilayah Kota Jambi, untuk memastikan agar pelaksanaan Natal dan Tahun Baru berjalan aman dan lancar, peninjauan dilakukan pada Rabu […]

Hj. Hesti Haris: Kaum Ibu Jambi Harus Terus Berkiprah, Berdaya, dan Memberi Manfaat

Gesturkata.com | Jambi – Pemerintah Provinsi Jambi melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk (DP3AP2) memperingati Hari Ibu ke-97 Provinsi Jambi Tahun 2025. Peringatan tahun ini berlangsung istimewa karena untuk pertama kalinya dilaksanakan dengan rangkaian upacara bendera sebelum resepsi, sesuai arahan kementerian terkait sebagai bentuk penghormatan terhadap makna perjuangan kaum ibu. Puncak peringatan […]

Aceh dan Pesawat Seulawah: Hutang Sejarah Republik yang Belum Tuntas

Gesturkata.com | Materi – Pada tahun 1948, Republik Indonesia berada di titik paling rapuh sejak proklamasi kemerdekaan. Agresi militer Belanda, keterbatasan logistik, serta kondisi kas negara yang nyaris kosong membuat pemerintah pusat berada dalam tekanan besar. Dalam situasi genting itu, Presiden Soekarno melakukan kunjungan ke Kutaraja kini dikenal sebagai Banda Aceh dan secara terbuka menyampaikan […]

Lihat Postingan Lainnya
Alamat:
Perumahan Rawasari Permai
Kelurahan Rawasari
Kecamatan Alam Barajo - Kota Jambi
No. 89 - RT 32 - Kode Pos: 36125