Harapan di Balik Teras Rumah Pempek: Kisah Busu Lena di Kuala Tungkal
Gestur Kata – Tanjab Barat | Teras rumah menjadi tempat usaha Busu Lena menggantungkan hidupnya sebagai pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Di Kuala Tungkal, Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat). Busu Lena, seorang penjual pempek berusia 60 tahun, menjalani rutinitasnya setiap hari dengan penuh semangat. Sejak dua dekade lalu, dia mengabdikan hidupnya untuk […]