Zulhas Tetapkan Suryadi SE sebagai Formatur PAN Tebo di Musda ke-VII
Gesturkata.com – Tebo | Musyawarah Daerah (Musda) ke-VII Partai Amanat Nasional (PAN) se-Provinsi Jambi akhirnya digelar pada Sabtu (15/11/2025) setelah sempat tertunda beberapa bulan. Pelaksanaan Musda ini dilakukan secara hibrid dan berbarengan dengan Musda PAN di Provinsi Jawa Tengah dan Nusa Tenggara Timur. Agenda Musda dipimpin langsung oleh Ketua Umum PAN, H. Zulkifli Hasan, sekitar […]


