BADKO HMI Jambi Lakukan Aksi Unjuk Rasa Terkait Penolakan TAPERA Ricuh, Masa Memaksa Masuk
GESTURKATA.COM – JAMBI// Sejumlah mahasiswa yang tergabung didalam Badan Koordinasi Himpunan Mahasiswa Islam (BADKO HMI) Jambi lakukan aksi unjuk rasa di halaman gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jambi. Senin, 10/06/24. Aksi unjuk rasa menuntut mengenai penolakan terhadap Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) yang baru-baru ini beredar di publik. Berdasarkan pantauan dilapangan, sekitar pukul 13.00 […]