OPINI

Mendorong Ketahanan Sosial Generasi Muda di Halmahera Selatan

Gesturkata.com | Opini – Generasi muda merupakan kekuatan sosial sekaligus aset demografis yang berperan besar menentukan arah pembangunan daerah. Di Halmahera Selatan, posisi pemuda menjadi semakin penting mengingat komposisi penduduk menunjukkan sekitar 24 persen warga berada dalam rentang usia 15–24 tahun (BPS, 2024). Artinya, seperempat masa depan Halsel berada pada kelompok usia ini. Namun, potensi […]

Kedaulatan Data di Persimpangan, Indonesia Harus Berdaulat di Dunia Digital

Gesturkata.com | OPINI – Memasuki era derasnya arus digitalisasi global, Indonesia berdiri di persimpangan sejarah: antara menjadi penguasa data atau sekadar penyedia sumber daya digital bagi raksasa teknologi asing. Kedaulatan data kini bukan sekadar urusan teknis di balik server, tetapi isu hukum dan geopolitik yang menentukan arah kedaulatan bangsa di abad digital. Kementerian Kominfo dan […]

Klaim Terang di Ujung Tambang : Catatan 40 Lampu Jalan Group PT SAS

Oleh : Dr. Noviardi Ferzi Gesturkata.com | Jambi – Klaim bahwa wilayah Sarolangun kini “tak lagi gelap gulita” setelah Group PT SAS memasang 40 titik lampu jalan perlu dilihat secara lebih kritis. Pemasangan penerangan jalan umum tentu patut diapresiasi, namun jumlahnya relatif kecil jika dibandingkan dengan luas wilayah dan kebutuhan infrastruktur jalan di Kabupaten Sarolangun. […]

RUMAH SAKIT INTERNASIONAL: SEANDAINYA KITA PUNYA!!!

Opini Oleh. Prof. Dr. Mukhtar Latif (Tenaga ahli gubernur Jambi – Guru Besar UIN STS Jambi) Sebuah Paradigma Akademis Provinsi Jambi hingga kini belum memiliki Rumah Sakit Internasional yang diakui secara global maupun berstandar akreditasi Joint Commission International (JCI). Keberadaan rumah sakit yang ada, baik RSUD Raden Mattaher, RS Bhayangkara, DKT, RS Abdul Manaf maupun […]

Meneguhkan Semangat Kebersamaan Menuju Sarolangun MAJU

Oleh: Ir. Ar. H. Ibnu Ziady MZ., ST., MH., IAI OPINI: Peringatan Hari Ulang Tahun ke-26 Kabupaten Sarolangun bukan sekadar perayaan seremonial, melainkan momentum refleksi atas perjalanan panjang yang telah dilalui. Usia ke-26 menjadi penanda kedewasaan daerah ini dalam menghadapi tantangan pembangunan dan kehidupan masyarakat yang terus berkembang. Dalam momen penuh makna ini, kita diajak […]

Bjorka, Propaganda, dan Perdagangan Data: Antara Keamanan Siber dan Manipulasi Isu Ekonomi

OPINI – Nama Bjorka kembali menghantui ruang digital Indonesia. Sosok misterius yang kerap mengklaim kebocoran data pemerintah ini menjadi fenomena tersendiri. Setiap kali muncul, publik panik, media ramai, dan pemerintah sibuk menenangkan situasi dengan janji memperkuat sistem keamanan siber nasional. Namun di balik kepanikan itu, muncul pertanyaan mendasar yang jarang disorot: apakah isu Bjorka benar-benar […]

Demokrasi Semu: Ilusi Kedaulatan Rakyat dibawah Bayang-Bayang Partai Politik

Gesturkata.com | OPINI – Sejak reformasi 1998, kita sering mendengar jargon bahwa Indonesia adalah negara demokrasi. Konstitusi pun menegaskan kedaulatan berada di tangan rakyat. Namun, kalau kita lihat realitas politik hari ini, kedaulatan rakyat lebih sering menjadi mitos ketimbang kenyataan. Demokrasi yang seharusnya menghadirkan partisipasi luas, kini hanya berputar di ruang sempit yang dikendalikan oleh […]

Klausul Abadi Bentuk Negara dalam UUD 1945: Kesatuan yang Menjadi Harga Mati

OPINI – Setiap konstitusi modern selalu menyimpan ruh yang dijaga ketat, yakni nilai-nilai dasar yang dianggap final dan tidak boleh diganggu. Dalam hukum tata negara, hal ini dikenal sebagai eternal clause atau klausul abadi. Konstitusi Jerman misalnya, melarang perubahan yang menghapus prinsip demokrasi. Begitu pula Turki, yang melarang amandemen terhadap bentuk republik. Indonesia pun punya […]

Ketika Rakyat Turun ke Jalan: Peringatan untuk Elite yang Terlena

OPINI – Dalam beberapa hari terakhir, gelombang demonstrasi yang mengguncang Indonesia telah mengungkapkan fakta yang mengerikan tentang hubungan antara negara dan warganya. Mula-mula dipicu oleh masalah tunjangan perumahan DPR sebesar Rp 50 juta per bulan, tetapi ini hanyalah percikan kecil dari gunung kekecewaan publik yang telah lama berlarut-larut. Demonstrasi besar-besaran d! Jakarta dan di berbagai […]

Pendidikan Adalah Hak Konstitusional, Bukan Sekadar Retorika

OPINI – Pasal 31 UUD 1945 dengan tegas menyatakan bahwa setiap warga negara berhak mendapat pendidikan, dan negara wajib membiayai serta menyelenggarakan pendidikan nasional untuk mencerdaskan kehidupan bangsa. Kalimat itu begitu jelas, begitu tegas, dan tidak bisa ditawar. Namun, pertanyaan mendasarnya: apakah janji konstitusi itu benar-benar d!wujudkan?   Namuna, realita  menjawab dengan getir. Masih banyak […]

Kebebasan Berpendapat Adalah Hak Konstitusional, Bukan Hadiah dari Penguasa

OPINI – Konstitusi kita jelas menegaskan dalam Pasal 28E UUD 1945: “Setiap orang berhak atas kebebasan berserikat, berkumpul, dan mengeluarkan pendapat.” Hak ini bukan hadiah dari penguasa, bukan pula kemurahan hati negara, melainkan hak konstitusional rakyat yang tidak boleh d!cabut oleh siapa pun. Namun sayangnya, realitas hari ini menunjukkan betapa hak itu kerap menjadi bahan […]

Hak Konstitusional Rakyat Atas Lingkungan Jangan Diperdagangkan

OPINI – Konstitusi kita jelas menegaskan:“Setiap orang berhak hidup sejahtera lahir dan batin, bertempat tinggal, dan mendapatkan lingkungan hidup yang baik dan sehat.” (Pasal 28H ayat 1 UUD 1945). Kalimat ini bukan sekadar hiasan dalam lembaran konstitusi, melainkan jaminan hak asasi rakyat Indonesia. Namun, apa artinya jaminan konstitusi jika setiap hari kita menyaksikan alam dirusak, […]

Lihat Postingan Lainnya
Alamat:
Perumahan Rawasari Permai
Kelurahan Rawasari
Kecamatan Alam Barajo - Kota Jambi
No. 89 - RT 32 - Kode Pos: 36125