KPU Tanjab Barat Gelar Sidang Pleno Tingkat Kecamatan Betara, Dengan Jumlah 22.228 Mata Pilih

GESTURKATA.COM – Tanjab Barat | Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat) gelar rapat pleno terbuka tingkat Kecamatan di Aula Kantor Camat Betara. Rabu, 07/08/24. Perpanjangan KPU di tingkat Kecamatan, yaitu Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) yang dihadiri Panitia Pemungutan Suara (PPS) tingkat Desa se-Kecamatan Betara. Agar sukseskan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Gubernur & […]